Chairil Anwar Kita

Jassin,Yang kuserahkan padamu -yang kunamakan sajak-sajak!- itu hanya percobaan kiasan-kiasan baru.Bukan hasil sebenarnya! Masih beberapa “tingkat percobaan” mesti dilalui duku, baru terhasilkan sajak-sajak sebenarnya.***

MORE
Mereka-reka para pemain utama di Pilpres 2024

Baiklah, semua orang sudah memamerkan ujung kelingking yang tercelup tinta biru di berbagai media sosial sebagai bukti sudah melaksanakan tugas mulia sebagai warga negara yang bertanggung-jawab. Beberapa yang lain mau menunjukkan posisinya yang agak lebih tinggi, dengan foto sedang atau usai melaksanakan tugas sebagai anggota tim pelaksana pemungutan suara di TPS. Tak sedikit pula yang […]

MORE
Penulis Edisi 290

Liston P Siregar, editor www.ceritanet.com Chairil Anwar, (1922-1949), pelopor Angkatan 45 yang besar pengaruhnya terhadap perkembangan kesusastraan Indonesia. Sajak-sajaknya baru diterbitkan setelah dia meninggal, yaitu Tiga Menguak Takdir (bersama Rivai Apin dan Asrul Sani), Deru Campur Debu dan Kerikil Tajam dan Yang Terampas dan Yang Luput (1950). Ia lahir di Medan tapi setelah kelas dua MULO ke […]

MORE